PERANG UNTUK MERDEKA

Indonesia telah menjadi negara merdeka dan berdaulat sejak dibacakan nya proklamasikemerdekaan Indonesia oleh Ir. Soekarno pada tanggal 17 Agustus 1945 di Jakarta, yang sebelumnya Indonesia telah dijajah oleh bangsa asing yang ingin menguasai seluruh potensi yuang ada dinegara ini.
Jalan untuk menggapai kemerdekaan tidaklah mudah peperangan demi peperangan dilakukan demi mengusir penjajah dan banyak korban jiwa dan harta berjatuhan. Salah satunya adalah perang di Ponegoro yang terjadi antara tahun 1825 hingga 1830 yang terjadi di Pulau Jawa  dari perang ini tercacat  kurang lebih 200.000 jiwa meninggal dunia.
Hasil gambar untuk gambar penangkapan pangeran diponegoro
Gambar penangkapan Pangeran Diponegoro

Selain itu ada perang Padri yang dipimpin oleh Tuanku Imam Bonjol yang terjadi di pulau Sumatera.Pasca dibacakannya Proklamasi pun masih terjadi perang dan yang paling terkenal adalah perang 10 November 1946 yang dipimpin oleh Bung Tomo di Surabaya, ketika arek-arek Suroboyo mengusirpasukan Belanda dan NICA yang berlangsung selama 3 minggu 3 hari dalam perang itu banyak sekali korban berjatuhan salah satunya komandan pasukan Inggris A. W, S Mallaby.

Hasil gambar untuk gambar bung tomo

Berikut ini adalah video cuplikan terjadinya  pertempuran di Surabaya yang berlangsung selama 3 Minggu 3 hari



Untuk lebih jelasnya kronologi pertempuran yang terjadi di Surabaya silahkan klik link berikut
Wikipedia perang 10 November

Komentar